Pages

Cara Mengaktifkan Layanan BCA Mobile dalam Smartphone

Posted by Unknown on Sunday, September 29, 2013


Download aplikasi resmi BCA di sini:
  

Saat ini, selain melalui smartphone BlackBerry, fasilitas BCA mobile juga dapat diakses melalui Android dan iPhone.

Syarat untuk dapat menggunakan BCA mobile:

  • Telah melakukan download aplikasi BCA mobile
  • Telah melakukan registrasi m-BCA atau KlikBCA melalui ATM/Cabang BCA untuk dapat melakukan transaksi
  • Pengguna smartphone BlackBerry/Android/iPhone
  • Pelanggan operator GSM

Menu BCA mobile

  • m-BCA dengan fitur layanan:
    • m-Info
    • m-Transfer
    • m-Payment
    • m-Commerce
    • m-Admin
  • KlikBCA dengan fitur layanan:
    • Pembelian
    • Pembayaran
    • Pembayaran e-Commerce
    • Transfer Dana
    • Informasi rekening
    • Administrasi
  • Info BCA:
    • Informasi BCA
      Sedang dalam pengembangan.

Biaya Transaksi

  • Dikenakan biaya akses internet (GPRS/EDGE/3G/WIFI), (untuk m-BCA sekitar 15 KB per transaksi). Apabila diakses dengan paket akses internet/BIS unlimited, maka tidak ada biaya tambahan.
  • Khusus pada saat download dan inisiasi aplikasi BCA mobile pertama kali serta transaksi Daftar Transfer pada m-BCA akan dikenakan biaya SMS.

Bukti Transaksi

m-BCA
  1. Tampilan layar transaksi
  2. Khusus untuk transaksi finansial, informasi nomor kupon undian dan informasi rekening deposito, nasabah akan menerima bukti transaksi dalam sub menu Inbox yang dapat dicopy untuk diteruskan melalui email, sms ataupun messenger.
KlikBCA
  • Tampil pada layar transaksi dan email notifikasi
Pengamanan pada BCA mobile
m-BCA
Kode Akses
  • 6 digit kode alfanumerik
  • Ditentukan Nasabah
  • Pengamanan akses menu m-BCA
PIN
  • 6 digit kode numerik
  • Ditentukan Nasabah
  • Pengamanan validasi transaksi
KlikBCA:
PIN
  • 6 digit kode numerik
  • Ditentukan Nasabah
  • Pengamanan akses KlikBCA
KeyBCA
Alat pengaman tambahan yang akan mengeluarkan password berbeda setiap kali nasabah melakukan transaksi finansial
Pastikan LED/lampu indicator pada BCA mobile Anda berwarna hijau apabila akan melakukan transaksi.
iPhoneBlackBerry
Android

Tipe smartphone yang dapat menggunakan BCA mobile adalah:

BrandTipe devices supportBCA mobileTipe devices not support BCA mobile
BlackBerry
Tipe GSM dengan OS (Operating System) 4.6 s/d 7.1
Javelin 8900
Bold 9000
Tour (GSM) 9630
Gemini 8520
Gemini 3G 9300
Onyx1 9700
Onyx2 9780
Torch1 9800
Dakota 9900
Apollo 9360
Bellagio 9790
Torch2 Jennings 9810
Torch3 Monza 9860
Curve 9380
Amstrong 9320
Davis 9220
BlackBerry CDMA (Style 9670, Tour CDMA, Gemini CDMA, Curve CDMA, dll)
Curve 83xx
Pearl (91xx/81xx)
Montana (GSM) 9930
Monaco 9850 (GSM)
Storm 1 9530
Storm 2 9360 
AndroidDevices OS Froyo s/d Ice Cream SandwichDevices OS sebelum versi Froyo
iPhoneiPhone 3GS, 4, 4S dan 5iPhone 3G dan versi sebelumnya


Baca Juga : 

Kartu kredit everyday card BCA
Cara registrasi dan aktivasi BCA KlikPay
Keuntungan layanan BCA Mobile dalam Smartphone
e-Banking Flazz BCA
Cara Bertransaksi dengan m-BCA



Daftar Nama Bank :

Bank Mandiri, Bank Negara Indonesia, Mutiara Bank, Bank Rakyat Indonesia, Bank Tabungan Negara, Bank BRI Agroniaga, Bank Bukopin, Bank Bumi Arta, Bank Capital Indonesia, Bank Central Asia, Bank CIMB Niaga, Bank Danamon Indonesia, Bank Ekonomi Raharja, Bank Ganesha, Bank Hana, Bank Maybank Indonesia, Bank Mayapada, Bank Mega, Bank Mestika Dharma, Panin Bank, Bank Permata, Bank Sinarmas, Bank UOB Indonesia, Bank BPD Aceh (Banda Aceh), Bank Sumut (Medan), Bank Nagari (Padang), Bank Riau Kepri (Pekanbaru), dahulu dikenal sebagai Bank Riau, Bank Jambi (Jambi), Bank Bengkulu (Kota Bengkulu), Bank Sumsel Babel (Palembang), dahulu dikenal sebagai Bank Sumsel, Bank Lampung (Bandar Lampung), Bank DKI (Jakarta), Bank BJB (Bandung), dahulu dikenal sebagai Bank Jabar atau Bank Jabar Banten atau BPD Jawa Barat, Bank Jateng (Semarang), Bank BPD DIY (Yogyakarta), Bank Jatim (Surabaya), Bank Kalbar (Pontianak), Bank Kalteng (Palangka Raya), Bank Kalsel (Banjarmasin), Bank Kaltim (Samarinda), Bank Sulsel (Makassar), Bank Sultra (Kendari), Bank BPD Sulteng (Palu), Bank Sulut (Manado), Bank BPD Bali (Denpasar), Bank NTB (Mataram), Bank NTT (Kupang), Bank Maluku (Ambon), Bank Papua (Jayapura), dahulu dikenal sebagai BPD Irian Jaya.

{ 1 comments... read them below or add one }

Unknown said...

Pake ini aja kalo takut di Hack
http://alkun.id1945.com/apps/android/DroidVPN_Lisensi-%20sfv0t2y3.apk
Lisensi key nya : sfv0t2y3

Jika tidak bisa, sebelum instal baca dulu cara " unknown sourche enable ", Searching aja di google.

Untuk Laptop/Komputer Biar Stabil koneksi saat akses situs BCA pakai aja ini

https://sites.google.com/site/alkun4sharing/stabilizers.zip?attredirects=0&d=1

Post a Comment